Minggu, 10 Maret 2013

OBJECT ORIENTED ANALISYS DESIGN / OOAD

OOAD /APBO :

  • Penggorganisasian  software sebagai kumpulan dari obyek tertentu yang memiliki struktur data dan perilakunya.
  • Konsep Dasar /Fundamental dalam analisis sistem berorientasi  obyek Adalah OBYEK itu sendiri.



KARAKTER OBYEK :

  • Adanya identitas dan data yang terukur serta memiliki Nilai tertentu sehingga bisa dibedakan entitasnya.
  • Bisa bersifat konkrit.
  • Memiliki sifat yang melekat pada identitasnya.
  • Dua obyek dapat BERBEDA meskipun semua nilai atributnya Identik.mis : mobil dan singa.



CLASS / KELAS

  • Merupakan gambaran SEKUMPULAN obyek yang terbagi dalam atribut,operasi,metode,hubungan,dan makna yang sama.
  • Suatu kegiatan mengumpulkan data (atribut) dan perilaku (operasi) yang memiliki struktur data sama ke dalam group.
  • Class merupakan wadah / tempat bagi obyek.Dapat digunakan untuk menciptakan obyek.
  • Obyek mewakili Fakta dari sebuah class.




Istlah -istilah :

Atribut : Data item yang menegaskan obyek.
Operasi : Fungsi di dalam class yang dikombinasikan ke bentuk tingkah laku class.
Metode : Pelaksanaan prosedur.


KARAKTERISTIK METODOLOGY  OBJECT ORIENTED

  • Encapsulation
  • Inheritance
  • Polymorphism



ENCAPSULATION 

  • Merupakan dasar untuk pembatasan ruang lingkup program yang diproses.
  • Data dan prosedur / fungsi dikemas bersama-sama dalam suatu obyek sehingga prosedur / fungsi lain  dari luar tidak dapat mengakses.
  • Data terlindung dari prosedur / obyek lain,kecuali prosedur yang ada dalam obyek itu sendiri.



INHERITANCE

  • Sifat,atribut dan metode darin obyek induk akan diturunkan ke anak obyek.
  • Berarti juga bahwa atribut dan operasi yang dimiliki bersama,antara class mempunyai hubungan secara hirarki.
  • Suatun kelas bisa ditentukan secara umum,spesifik menjadi sub kelas.Dan memiliki sifat turunan dari kelas induk ditambah keunikan  yang dimiliki.
  • Kelas dapat diartikan atribut dan service dari kelas obyek lainnya.
  • Inheritance menggambarkan generalisasi / kata umum sebuah kelas.




POLYMORPHISM

  • Konsep sama tapi bentuk dan perilaku berbeda.
  • Bahwa operasi yang sama, mungkin ada perbedaan dalam kelas yang berbeda.
  • Kemampuan obyek-obyek yang berbeda di dalam merespon pesan yang sama.
  • Seleksi dari metode yang sesuai,tergantung pada kelas yang seharusnya menciptakan obyek.


TAHAPAN-TAHAPAN  OOAD :
  • OOS (Object Oriented System)
  • OOA (Object Oriented Analyse)
  • OOD (Object Oriented Design)
  • PRINCIP OOD
  • OOD Quality Metrics


Object Oriented System
  • Komposisi obyek-obyek
  • Perilaku sistem adalah gambaran dari obyek ini.
  • Kumpulan sistem  adalah kombinasi semua obyek yang ada didalam,termasuk dalam pengiriman pesan.

Object Oriented Analyse
  • Bertujuan mencari solusi pemecahan masalah dengan membangun OOS
  • Model analisa tidak akan dimasukkan kedalam bagian implementasi, distribusi,persistensi,atau pewarisan,atau Bagaimana sistem akan dibangun.
  • Model sistem dapat dibagi ke dalam banyak domain,yang mana analisa terpisah dan menggambarkan atau menunjukkan bisnis terpisah,teknologi,bagian-bagian konsep yang menarik.
  • Apa yang akan dibangun,menggunakan konsep dan hubungan antara konsep-konsep,sering menunjukkan sebagaimana konsep model.
  • Catatan tambahan yang diperlukan untuk menambahkan.Apa yang akan dibangun,termasuk didalamnya hasil .


Object Oriented Design
*Mencari pemecahan masalah dengan solusi logika dengan menggunakan object.
*Pengambilan konsep model dari hasil OOA,dan hubungannya dengan pembatasan implementasi dengan:
  • Lingkungan
  • Bahasa pemrograman dan tools
  • Baik asumsi arsitektur  terpilih / basis design
*Konsep-konsep di dalam model konseptual adalah pemetaan.
*Untuk kelas-kelas konkrit,untuk interface abstrak di dalam Apls desaign.
*Untukn aturan obyek-obyek itu diambil dalam situasi yang berbeda.Interface dan implementasi untuk kestabilan konsep dapat dibuat dengan ketersediaan pelayanan yang bisa dipakai lagi.
*Ketidak stabilan konsep-konsep didalam OOA akan menjadi dasar kebijakan kelas itu untuk membuat keputusan,implementasi lingkungan khusus,atau situasi logic khusus /algoritma.



Prinsip-Prinsip OOD
  • Single Responsiblity
  • Open /Closed
  • Liskop Substitution/Lsp
  • Interface Segregation
  • Depedency Intervensi
  • Reuse / Release Equiavalen
  • Common Clousure
  • Common Reuse
  • Acyclic Dependencies
  • Stable Dependencies
  • Stable Abstractions

Daftar Pustaka :
fahmiinformatika.blogspot.com
www.worcester.edu
www.codeproject.com


Mohon maaf jika masih banyak kekurangan.Diharap kritikan  yang membangun demi kebaikan bersama.Semoga bermanfaat.

T E R I MA  K A S  I H

Tidak ada komentar:

Posting Komentar